
Sang hacker menunjukkan bagian halaman yang telah dibobol dengan cara SQL injection. Dengan cara ini hacker mampu mengubah salah satu parameter dan memiliki akses ke semuanya : pengguna, kode aktivasi, daftar bug, admin, toko, dll.
Berikut penjelasan hasil pembobolan sang hacker yg dikutip dari situs hackersblog.org
Pertama, mari kita lihat versi, nama user dan database.
User host & password for mysql.user
Walaupun sang hacker mampu melihat data client namun menurut pihak Kasperky sang hacker belum mampu mendapatkan data-data tersebut dan pihak Kasperky telah memperbaiki pada bagian halaman yang di hack.
No comments:
Post a Comment